KEGIATAN RUTIN MENGAJI BERSAMA DI HARI JUMAT SDN 3 PATEMON

Tanggal 9 Januri 2026 Kegiatan rutin yang dilaksanakan setiap hari jumat oleh siswa-siswi SDN 3 Patemon Kecamatan Jatibanteng ialah mengaji setiap jumat pagi. Kegiatan tersebut secara konsisten dilaksanakan dalam upaya membiasakan siswa-siswii Kecamatan Jatibanteng untuk senantiasa mengingatkan untuk membaca Al-Quran dan mengingat Allah di setiap memulai kegiatan. Bagi siswa- siswi SDN 3 Patemon Kecamatan Banyuglugur pembiasaan mengaji memiliki manfaat, diantaranya ialah sebagai berikut :

  • Melembutkan hati

Melalui mengaji atau membaca Al-Quran, diharapkan siswa-siswi SDN 3 Patemon Kecamatan Jatibanteng dapat memiliki kelembutan hati yang tinggi, sehingga akan mudah ketika belajar dan berkomunikasi, baik dengan para ustadz dan ustadzah maupun dengan rekan-rekan sejawatnya.

  • Membuat hati menjadi tentram

Melalui mengaji atau membaca Al-Quran, diharapkan siswa-siswi SSDN 3 Patemon Kecamatan Jatibanteng dapat memiliki hati yang penuh kedamaian, sehingga secara psikologis mereka akan dengan mudah melaksanakan kegiatan belajar di sekolah serta siap menerima materi pembelajaran dari para ustadz dan ustadzah.